Translate

Sabtu, 30 Maret 2013

RPP Kelas VI/C/I



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Nama Sekolah       :  SLB AyahBunda
Kelas/ Semester     :  VI/I
Tema                     :  Diri Sendiri
Minggu/ Hari ke    :  II/ 1-6
Alokasi Waktu      :  3xpertemuan (@ 35 menit)

A.Standar Kompetensi
Bahasa Indonesia
Memahami laporan dan membaca sekilas kolom khusus
Matematika
Melakukan operasi hitung perkalian dan pembagian sampai 100
IPA
Memahami berbagai cara gerak, sumber energi dan penggunaanya dalam kehidupan sehari-hari
IPS
Mengenal berhemat menggunakan barang kebutuhan
PPkn
Menyebutkan contoh nilai-nilai sumpah pemuda dalam kehidupan sehari-hari
Bina Diri
Menjelaskan cara menjaga kesehatan badan
Keterampilan
Membuat karya kerajinan

B.Kompetensi Dasar
Bahasa Indonesia
Membaca intensif laporan hasil pengamatan/kunjungan
Matematika
Mengalikan bilangan satuan dengan satuan
IPA
Menyebutkan sumber energi yang terdapat disekitar dan tujuan penggunaanya
IPS
Mengenal berhemat menggunakan barang-barang kebutuhan
Bina Diri
Menyebutkan cara-cara untuk menjaga kesehatan badan
Keterampilan
Membuat karya kerajinan dengan menggunakan kertas

C.Indikator
Mata Pelajaran & Indikator

Bahasa Indonesia :
§ Membaca informasi dalam kolom/ rublik khusus
§ Menjelaskan informasi dalam kolom/ rublik khusus koran
Matematika :
§ Melakukan penjumlahan bilangan 3 angka dengan bilangan 3 angka tanpa teknik menyimpan
§ Melakukan penjumlahan bilangan 3 angka dengan bilangan 3 angka dengan teknik menyimpan
IPA
§ Mempraktekan penggunaan energi angin dan sinar matahari

IPS
§ Menyebutkan pengertian hidup hemat

PPkn
§ Menjelaskan pengertian makna Sumpah Pemuda

Bina Diri
§ Menyebutkan cara menjaga kesehatan badan

Ketrampilan
§ Membuat katak dari kertas lipat


Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pelajaran diharapkan siswa dapat :
ü  Membaca dan menjelaskan informasi dalam kolom/ rublik khusus koran
ü  Melakukan penjumlahan bilangan 3 angka dengan bilangan 3 angka dengan atau tanpa teknik menyimpan
ü  Mempraktekan penggunaan energi sinar matahari
ü  Menyebutkan pengertian hidup hemat
ü  Menjelaskan pengertian makna Sumpah Pemuda
ü  Menyebutkan cara menjaga kesehatan badan
ü  Membuat kotak dari kertas lipat

Materi Ajar
             Dibagian belakang

Metode Pembelajaran
  • Ceramah variatif
  • Tanya jawab
  • Pemberian tugas
  • Demontrasi

Langkah- Langkah Pembelajaran :
ü  Kegiatan Awal  (     menit )
v  Berdoa bersama
v  Appersepsi
v  Berbagi pengalaman
v  Membahas tugas yang diberikan

ü  Kegiatan Inti  
      Bahasa Indonesia
v  Guru meminta siswa melihat koran yang sudah dibagikan pada siswa
v  Guru menjelaskan dan mendeskripsikan bagian mana yang disebut kolom/ rublik.
v  Guru meminta siswa menunjukan informasi kolom iklan rublik lowongan kerja
v  Guru menunjuk siswa satu persatu membaca untuk informasi dalam kolom iklan rublik khusus lowongan kerja
v  Guru menjelaskan informasi yang dibaca di koran mengenai kolomiklan pada rublik khusus lowongan kerja seperti :
§  Nama koran/ media
§  Hari, tanggal, tahun terbit
§  Halaman dan pada kolom
§  Lowongan pekerjaan apa yang diperlukan

Matematika
v  Guru menjabarkan dan memberikan contoh cara melakukan penjumlahan bilangan 3 angka dengan 3 angka tanpa teknik menyimpan.
v  Siswa mencatat dan mengerjakan latihan
v  Guru menjabarkan dan memberikan contoh cara melakukan penjumlahan dengan satu kali menyimpan
§  Bilangan 3 angka dengan dua angka
§  Bilangan 3 angka dengan tiga angka

             IPA
v  Guru mengajak siswa keluar sebentar 5 menit untuk berjemur
v  Guru menanyakan apa yang dirasakan ? dan disebabkan oleh apa ?
v  Guru mengajak siswa mempraktekkan penggunaan energi matahari

IPS
v  Guru mereview tentang pengertian hidup hemat
v  Guru meminta siswa mengamati yang termasuk pengertian hidup hemat.

PPKN
v  Guru mereview penjelasan arti Sumpah Pemuda
v  Guru menyebutkan isi Sumpah Pemuda
v  Siswa membaca isi teks  Sumpah Pemuda satu persatu

Bina Diri
v  Guru menjelaskan langkah – langkah menjaga kesehatan badan
v  Siswa diminta menyebutkan cara menjaga kesehatan badan

Keterampilan
v  Siswa menyiapkan bahan untuk ketrampilan, guru memberikan contoh cara membuat.
v  Siswa mempraktekkan cara membuat katak lompat

ü  Kegiatan Akhir (    menit )
Ø  Siswa membacakan hasil informasi yang dibaca di koran
Ø  Guru dan siswa membahas latihan soal yang dikerjakan
Ø  Guru dan siswa membahas hasil dari pengamatan pengertian hidup hemat
Ø  Bertanya jawab satu persatu dengan siswa tentang makna Sumpah Pemuda dan isi teks Sumpah Pemuda
Ø  Menyimpulkan dari hasil mempraktekkan penggunaan sinar matahari
Ø  Bertanya jawab cara menjaga kesehatan badan
Ø  Melanjutkan bagi ketrampilan yang belum selesai
Ø  Berdoa pulang

Alat dan Sumber Belajar
Daftar Pustaka
Drs H. Panut, 2005. Dunia Sain 3, Yudistira
Siskandar, 2001. Matematika Pandai Berhitung 3A, Grasindo
Suara Merdeka, 2009
Rininingsih MPd, 2006. PPkn 3. Yudistira
LKS Fokus dan Permata 3 PKPS, CV Sindhunata
Sri Astuti, 2002. Kepedulian Pada Diri Dan Lingkungan 3A, Balai Pustaka
Tim BKG, 1995, KErajinan Tangan & Kesenian  2, Erlangga
Warsiti Adnan, 1999, PPkn, Yudistira
LKS Cerdas dan Cerah Kelas 3. CV Setiaji
Sumber Bahan
Ada di bahan ajar untuk ketrampilan
Ada di bahan ajar untuk praktek IPA

Penilaian :
  • Test lisan
  • Tes tertulis
  • Observasi selama proses KBM berlangsung

Bahasa Indonesia

No
Aspek Yang Dinilai
Skor
Maks
Skor Perolehan

1
Menjelaskan apa itu kolom ?



2
Menjelaskan dan menunjukkan apa itu rublik ?


3
Mencari iklan lowongan kerja dan menuliskan :
§  Nama media
§  Hari, tanggal, tahun terbit
§  Halaman, kolom, rublik
§  Lowongan pekerjaan apa yang diperlukan ?



Jumlah Skor



Matematika

No
Aspek Yang Dinilai
Skor
Maks
Skor Perolehan

1
Kemampuan menjumlah bilangan 3 angka dengan tiga angka tanpa teknik menyimpan
a.  345            b.   467           c.  468
     453  +              320 +             231 +        dst


2
Kemampuan ,enjumlah dengan satu kali teknik menyimpan
ü Bilangan 3 angka dengan dua angka
a.  345             b.  645            c.  678
       16  +                36  +               14  +     dst











 
ü Bilangan 3 angka dengan tiga angka
a.  468             b.  457            c.  635
      122  +             325  +            128  +       dst







Ilmu Pengetahuan Alam ( IPA )

No
Aspek Yang Dinilai
Skor
Maks
Skor Perolehan

1
Kemampuan siswa dalam mempraktekkan penggunaan energi sinar matahari
Ø Pengetahuan atas alat untuk praktek
Ø Penguasaan cara kerja selama praktek
Ø Ketekunan selama praktek




Ilmu Pengetahuan Sosial ( IPS )

No
Aspek Yang Dinilai
Skor
Maks
Skor Perolehan

1
Kemampuan menangkap pengertian arti hidup hemat.
Isilah dengan hemat atau boros !
a.    Siang hari menyalakan lampu    (……..)
b.    Menggunakan air secukupnya   (……..)
c.    Suka merobek buku                    (……..)
d.   Menjahit tas yang robek             (……..)
e.    Makan suka tidak habis              (……..)




PPkn

No
Aspek Yang Dinilai
Skor
Maks
Skor Perolehan

1
Kemampuan siswa membaca isi teks Sumpah Pemuda dengan benar tanpa melihat catatan :
a.    Kami putra putri Indonesia mengaku bertanah air satu, tanah air Indonesia
b.    Kami putra putri Indonesia mengaku berbangsa satu, yaitu bangsa Indonesia
c.    Kami putra putri Indonesia mengaku berbahasa satu yaitu bahasa Indonesia




Bina Diri

No
Aspek Yang Dinilai
Skor
Maks
Skor Perolehan

1
Menyebutkan cara menjaga kesehatan badan
a.    mandi  2 kali sehari
b.    keramas 2 hari sekali
c.    gosok gigi sesudah makan dan mau tidur
d.   potong kuku dan membersihkan telinga 1 kali seminggu







Ketrampilan

No
Aspek Yang Dinilai
Skor
Maks
Skor Perolehan

1
Kemampuan menyiapkan bahan praktek ( kertas lipat, gunting )


2
Kemampuan melakukan teknik melipat yang benar



Keterangan Penilaian :
 

                        Banyaknya Jawaban Benar
Nilai Akhir  =                                                X 100 %
                        Banyaknya Jumlah Soal


Tindak Lanjut
Menumbuhkan minat baca ( Koran, majalah, tabloid ) pada siswa.






Mengetahui :                                                                             Parungpanjang, ……..2010
Kepala Sekolah SLB AyahBunda                                            Guru Kelas VI




 Titin Sulistiawati S.Pd                                                             
NUPTK.9838749650300022                                                     Nunuk Indriawati S.E

Tidak ada komentar:

Posting Komentar